ANALISIS PENDAPATAN USAHATANI SAYURAN DAUN DI DUSUN TAENO, DESA RUMAHTIGA, KECAMATAN TELUK AMBON

Isna V Kerepesina, Stephen F W Thenu, Johanna M Luhukay

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pendapatan usahatani sayuran daun, dan kelayakan usahatani sayuran daun di Dusun Taeno Desa Rumahtiga. Penelitian ini dilakukan terhadap tiga jenis sayuran daun yaitu kangkung, sawi, dan bayam. Analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis pendapatan dan analisis B / C ratio (rasio keuntungan dan biaya). Hasil penelitian menunjukan bahwa pendapatan usahatani sayuran daun di Dusun Taeno Desa Rumahtiga sebesar Rp 270.164.717,- dengan rata-rata pendapatan sebesar Rp 7.301.749,-  selama satu tahun produksi. Analisis B / C ratio mengindikasikan nilai rasio sebesar 1,6, yang artinya pendapatan yang dihasilkan oleh para petani 1,6 kali lebih besar dari biaya yang dikeluarkan. Berdasarkan hasil analisis, dapat disimpulkan bahwa usahatani sayuran daun di Dusun Taeno “layak untuk diusahakan” karena pendapatan lebih besar daripada biaya.


Keywords


Kelayakan usahatani; pendapatan; produksi

Full Text:

PDF

References


Badan Pusat Statistik. 2017. Kota Ambon Dalam Angka. Ambon: Badan Pusat Statisktik.

Departemen Kesehatan RI. Profil Kesehatan Indonesia 2009. Jakarta: Departemen Kesehatan RI: 2010.

Hafid, M. 2009. “Pengaruh Tenaga Kerja, Modal Dan Luas Lahan Terhadap Produksi Usahatani Padi Sawah”. Skripsi. Semarang: Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Malang.

Kartasapoetra. 1988. Teknologi Budaya Tanaman Pangan di Daerah Tropis. Jakarta: Bina Aksara.

Mubyarto. 1989. Pengantar Ekonomi Pertanian. Jakarta: LP3ES.

Palaudi, Pattiasina M, dan Tuhumury M. T. F. 2015. “Analisis Pendapatan Petani Sayuran di Desa Waiheru Kecamatan Baguala Kota Ambon”. Jurnal Agrilan. Vol 3 (1): 84-96.

Pattiasina-Suripatty, M, dan A Mussa. 2012. “Analisis Pendapatan Usahatani Kakao”. Jurnal Budidaya Pertanian. Vol 8: 39-45.

Ridwan., Hastuti, D., dan Prabowo, R. 2014. “Analisis Pendapatan Petani Kangkung Darat (Ipomea Repians Poir) Tradisional”. Jurnal Mediagro. Vol 10 (2): 81-89.

Saputra D W. 2015. “Analisis Pendapatan dan Kelayakan Usahatani Padi Sawah Apung”. Skripsi. Bogor : Fakultas Ekonomi Dan Manajemen Institut Pertanian Bogor.

Sayogyo. 1997. Garis Kemiskinan dan Kebutuhan Minimum Pangan. Bogor: LPSBIPB.

Siddik, A. J., Soetoro., Pardani, C. 2017. “Analisis Biaya Pendapatan Dan R/C Usahatani Kangkung Darat”. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Agroinfo Galuh.

Soekartawi. 2002. Prinsip Dasar Ekonomi Pertanian Teori Dan Aplikasi. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Sugiyono. 2014. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sulistyanto G D, Kusrini N, dan Maswadi. 2013. “Analisis Kelayakan Usahatani Tanaman Padi”. Jurnal. Pontianak. Fakultas Pertanian Universitas Tanjungpura.

Wairata Y, Thenu S. F. W, Leatemia E. D. 2017. “Analisis Tingkat Pendapatan Komoditi Durian di Negeri Soya Kecamatan Sirimau Kota Ambon. Jurnal Agrilan. Vol 5 (1). 16-24.




DOI: http://dx.doi.org/10.30598/agrilan.v8i3.966

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Agrilan : Jurnal Agribisnis Kepulauan

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

 Template Jurnal Agrilan :                             

                        

 

Agrilan : Jurnal Agribisnis Kepulauan index by :

        

Connect with your Academic Account: 

Plagiarism Chek by :

   


Reference Management Tools :

Assosiation With :



Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats